Selamat Datang Di Blog Raheza

Selamat Datang Di Blog Raheza
Blog ini berisi mengenai berbagai macam konten seperti musik , aplikasi , game , video , informasi seputar sepakbola dan pengetahuan selama saya kuliah . Semoga konten - konten , informasi dan pengetahuan yang saya share ke Blog ini bermanfaat untuk kalian semua

Mengenal Target Man dalam Sepakbola

Target Man

Pada postingan kali ini saya akan sharing tentang target man dalam sepakbola.target man merupakan strategi yang diterapkan oleh para pelatih yang menempatkan seorang striker yang bertugas untuk mencetak gol . biasanya seorang target man selalu menunggu bola di depan dan semua pemain selain target man harus mengoper bola kedepan kepada sang target man agar bisa mencetak gol.

Pemain yang menjadi target man biasanya adalah pemain yang mempunyai teknik/skill , finishing, dribbling , heading , dan postur badan yang tinggi . Contoh pemain luar negeri yang menjadi target man adalah Robin Van Persie saat masih berseragam the gunners Arsenal .Pada saat 2011-2012 , Robin Van Persie menjadi target man dan menjadi topskor liga inggris musim 2011-2012.

Sedangkan pemain lain yang menjadi target man adalah seperti Lionel Messi , Nicholas Anelka ,Samuel Eto'o , Zlatan Ibrahimovic , Diego Costa , Fernando Torres ,Raul Gonzales Dan Lain - lain .

Sedangkan di dalam negeri juga banyak seperti Christian Gonzales , Bambang Pamungkas , Sergio Van Dijk , Tantan Dzalika , Boaz Salossa.




formasi 4-2-3-1 merupakan formasi yang menempatkan seorang striker di depan dan menjadi target man .

Sekian dari saya .Semoga Bermanfaat
Previous
Next Post »

Ada beberapa Peraturan dalam hal Berkomentar :

1. Berkomentarlah menggunakan bahasa yang sopan dan jagalah etika ketika berkomentar.

2. Tidak Menggunakan kata yang berbau SARA dan NO SPAM.

3. Silahkan Kalian berkomentar sesuai dengan topik yang sedang dibicarakan.

4.Terima Kasih atas Perhatian Kalian Semua.

ConversionConversion EmoticonEmoticon

Terima Kasih Bagi Anda Yang Sudah Berkunjung Ke Blog Saya
Web Hosting